Langsung ke konten utama

Apa yang aku benci?

Apa sajakah hal yang paling aku tidak suka/aku benci?
jawabannya adalah;

  • Kebohongan atau ke pura-puraan. 
         Tidak perlu kau berpura-pura atau berbohong hanya demi mencari rasa simpatik di mata orang, menurutku semua itu tidak perlu karena saat kau berpura-pura melakukan sesuatu yang sebenarnya tidak kau lakukan bukanlah rasa simpatik yang kau dapatkan malah yang ada adalah rasa untipatik yang kau terima.
  • Seolah-olah kaulah orang yang paling segalanya
         Jujur aku sangat membenci hal ini, merasa dirinya seolah no. 1 di banding yang lain tapi berdasarkan fakta yang ada malah sebaliknya. Jika kau merasa kaulah yang paling segalanya itu sama saja kau meremehkan kemampuan orang lain, belum tentu orang yang kau anggap jauh berada di bawahmu itu benar-benar di bawah mungkin bisa saja kenyataannya dia berada jauh lebih tinggi diatasmu.
  • MUNAFIK
         Orang yang munafik   tak akan pernah bisa ku senangi, mungkin bukan hanya aku tapi semua orang. Lebih baik kau menjadi dirimu yang sebenarnya tak usah di buat-buat, karena sesuatu yang hanya dibuat-buat tak akan baik hasilnya.
  • Ingkar Janji
         Jangan pernah berkata kau bisa, kau mampu untuk melakukan semua itu. Semua ucapan yang telah kau lontarkan merupakan sebuah janji dan janji itu harus di tepati, namun jika kau memang tak bisa/ mampu melakukannya lebih baik kau berkata yang sejujurnya karena kejujuranlah yang bisa menyelesaikan semuanya, walau mungkin tak semua kejujuran itu baik. Namun daripada semuanya tidak pernah terkuak lebih baik kita jujur walau itu perih. 
 

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Hujan

Ada hari dimana hujan tak kunjung berhenti Ada juga hari dimana hujan tak kunjung datang Tapi yang pasti ada hari dimana hujan selalu dinanti, untuk menutupi raut wajah penuh dengan kesedihan

My ex-chairmate

Ini dia manusia paling konyol dan ga tau malu wkwkw *maapdith. Namanya Aliefa Edith Sabrina Harditya, dia adalah salah satu cewe kece yang ada di kelas selain itu dia adalah my ex-chairmate haha kini dia telah berselingkuh dengan Bianca yang mungkin bisa lebih memahami dia daripada aku tapi karena kepergiannya dari sisiku itulah aku jadi bisa menemukan teman sebangku yang baru yaitu Salwa hmm so far so good =))) okey saya akan menceritakan kisah-kisah lampau antara saya dan Edith dulu. Awal mula kita ketemu cuma ga sengaja mungkin ya tapi keterusan aku kira kita ga bisa dan ga akan bisa bertahan lama (sebangku) tapi nyatanya cukup lama sampai hampir kelas XI berakhir. Kita pernah berantem selama 7 hari dan yang paling lama adalah 14 hari. Sebenarnya kejadian 7 hari tanpa teguran atau apapun itu namanya, itu dimulai waktu pelajaran B.Inggris dan disitu aku agak ngadat gitu ga mau di tinggalin dia (halah-.-) udah gitu ceritanya aku pundung, ehhh tapi malah dia yang marah sama aku. K

Tuan Rumah dan Tamu

Halooooo......................................... Saya kembali dengan kasus survey-survey an saya pada orang-orang di sekitar saya. Kali topik yang saya ambil mengenai "Tuan Rumah dan Tamu....(1)...(2)" Maksudnya apa Tuan Rumah dan Tamu itu...?   Kita misalkan : Tuan Rumah adalah seorang laki-laki                           Tamu...(1) adalah perempuan pertama yang datang                           Tamu...(2) adalah perempuan kedua yang datang                           Rumah adalah ruang hati atau hidupnya #tsaahh Diketahui       : Lelaki tersebut mempunyai hubungan dengan tamu(1) / komitmenan                          tetapi dia juga dekat dengan tamu(2) yang membuat ada percikan rasa pada tamu(2) Ditanyakan    : Siapa yang salah dan harus bagaimana? Pertanyaan formal : 1.       Pendapat kamu tentang org ketiga dalam hubungn org itu gimana? 2.       Kalo kaya gayung bersambut jadi kalo cowoknya udah punya cewek terus deket sama cewek lain